Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

Anda Harus Tahu, Apa Tugas Utama Penyuluh Pertanian Ahli Muda

Gambar
URAIAN TUGAS  PENYULUH PERTANIAN AHLI MUDA  ( III/c - III/d ) Foto Saat mengunjungi Om Jhon petani Rurukan 1.     Menyusun Instrumen Indentifikasi Potensi Wilayah Tk. Provinsi Dan Nasional ( F-A; 0,390 Instrumen) 2.     Mengumpulkan Data Identivikasi Potensi Wilayah Tk. Nasional ( F-A; 0,900 Data Potensi Wilayah) 3.     Mengolah, Menganalisis Dan Merumuskan Hasil Hasil Identivikasi Potensi Wilayah ( F-A; 0,900 ) 4.     Menyusun Program Penyuluhan Pertanian Sebagai Anggota (F-D; 0,395 ) 5.     Menyusun Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian (F-D; 0,315 ) 6.     Menyusun Materi Penyuluhan Pertanian Dalam Bentuk Naskah Radio/ Tv/ Seni Budaya/ Pertunjukkan ( F-A; 0,449 Naskah) 7.     Menyusun Materi Penyuluhan Pertanian Dalam Bentuk Sinopsis Dan Skenario Film/ Video/Vcd/Dvd ( F-A; 0,362 Materi Penyuluhan Dalam Bentuk Sinopsis) 8.     Menyusun Materi Kursus Tani (F-A ; 0,200 Materi Kursus Tani) 9.     Melakukan Kunjungan Tatap Muka/ Anjangsana Perorangan, ( F-A; 0,068) 1

Memilih Pohon Naungan Produktif Bagi Tanaman Pala Yang Belum Menghasilkan

Gambar
Oleh;  Darwin Taula’bi’ Tujuan petani membudidayakan pala tentunya untuk mendapatkan pemasukan dari hasil penjualan bijinya. Tapi harus disadari pula bahwa dalam proses budidaya, ada tahap dimana bibit pala yang ditanam di lokasi pertanaman akan menghabiskan waktu beberapa tahun pertumbuhan sampai pohon pala berbuah. Masa tunggu tersebut bisa menghabiskan waktu antara 3 sampai 5 tahun. Menurut Lestari et al. (2019) mayoritas budidaya tanaman pala dilakukan secara tumpangsari   dengan   tanaman   lain   seperti   kakao, pisang,   dan   kelapa.    Hal   tersebut   dilakukan   karena pertimbangan   petani   bahwa   masa   tunggu   tanaman pala   hingga   menghasilkan   yang   cukup   lama   yakni 5   hingga   7 tahun   dari   awal   penanaman Di Sulawesi Utara, tanaman pala pada umumnya ditumpangsarikan dengan kelapa yang sekaligus sebagai naungan. Dikutip dari manadopost.jawapost.com harga kopra yang merupakan produk turunan kelapa mencapai harga 13.000/kg pada Maret 2021. hal ini tent